Modus Penipuan di WhatsApp, Nomor 5 Paling Populer

Tangguh Yudha/Abriandi
Modus penipuan di WhatsApp yang patut diwaspadai. (Foto: ilustrasi/Okezone)

5. Modus Minta Tolong 

Modus penipuan di WhatsApp ini yang paling lama dan populer di kalangan penipu. Biasanya mereka akan meminta tolong dipinjamkan uang dengan beragam alasan. 

Biasanya penipu akan berpura-pura menjadi orang terdekat, entah itu kerabat, saudara, orangtua, atau anak. Agar bisa terhindar dari penipuan modus ini, bisa konfirmasi langsung dengan orang terkait. 

Demikian modus penipuan di WhatsApp yang sering terjadi. Harap diingat baik-baik agar terhindar dari penipuan.

Editor : Abriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network