Sebelumnya, timnas Indonesia sharus tampil di putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia karena hanya menempati peringkat 28 Asia.
Berdasarkan regulasi, yang berhak lolos otomatis ke putaran kedua adalah tim yang menempati peringkat 1-27 Asia. Penghuni peringkat 28 ke bawah harus tampil dari kualifikasi putaran pertama.
Timnas Indonesia mendapat kategori seeded atau unggulan pada putaran pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Editor : Abriandi
Artikel Terkait