Ratusan Ribu Orang Gelar Aksi Bela Palestina, Dihadiri Tokoh Nasional hingga Menteri

Arif Budianto/Abriandi
Massa Aksi Bela Palestina memadati kawasan Monas Jakarta, Minggu (5/11/2023). (foto: MPI)

Menurutnya, masyarakat harus bersatu menyelesaikan berbagai persoalan di dunia, termasuk di Palestina. Dia menegaskan kemerdekaan adalah hak seluruh bangsa di dunia termasuk di Palestina. 

"Kita hadir di sini membela hak asasi manusia untuk merdeka dan berdaulat. Pertemuan di Monas adalah kepedulian kemanusiaan untuk merdeka dan berdaulat bagi Palestina," kata Amirsyah saat berorasi pada aksi bela Palestina di Monas, Jakarta, Minggu (5/10/2023).

Di sisi lain, meski bersinggungan dengan CFD di kawasan Sudirman, namun aksi ini tak mengganggu warga yang melakukan aktivitas atau kegiatan CFD. 

"Pengen menikmati aja, ada aksi tapi enggak terganggu kok," ujar Reno, seorang warga DKI Jakarta, ditemui di lokasi.

Editor : Abriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network