Rusia Kerahkan 300.000 Pasukan Tambahan, Presiden Zelensky Desak Jerman Segera Kirim Senjata

Anton Suhartono
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mendesak Jerman segera mengirimkan bantuan senjata. (Foto: Reuters)

Dia menegaskan, dirinya tidak akan melakukan pembicaraan dengan pemerintah Rusia kecuali dengan posisi tawar Ukraina yang kuat.

Sebelumnya, Presiden Rusia Vladimir Putin meneken dekret mobilisasi militer pada Rabu (21/9/2022), untuk mengirim 300.000 pasukan cadangan ke Donbass, meliputi Donetsk dan Luhansk. Tujuannya untuk membebaskan wilayah itu serta menolong warganya dari penindasan kelompok neo-Nazi Ukraina.

(Artikel ini telah tayang di www.inews.id dengan judul : Putin Kirim 300.000 Pasukan Cadangan ke Ukraina, Zelensky Bilang Begini)



Editor : Abriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network