Target Pangkalan Radar Rusia, Rudal Bantuan Amerika Serikat Malah Hancurkan Apartemen di Ukraina

Berlianto, Sindonews
Rudal AGM-88B bantuan AS salah sasaran dan menghancurkan apartemen di Ukraina. (foto: defense studies)

Juru bicara Kementerian Pertahanan Ukraina menolak berkomentar terkait insiden itu. Namun, seorang perwira Amerika yang enggan disebutkan namanya berkilah jika rudal salah sasaran tersebut merupakan stok lama. Alasannya, militer AS mengoperasikan model HARM terbaru dan minim kesalahan.

Tidak jelas kapan AS, yang telah menjadi pendukung utama Ukraina di tengah konflik dengan Rusia, mulai memasok rudal HARM ke Kiev. Pejabat di Washington pertama kali mengkonfirmasi bahwa pasukan Ukraina telah menggunakan amunisi jenis ini pada bulan Agustus. 

Moskow sebelumnya mengkritik negara-negara Barat karena mengirimkan senjata kepada pemerintah Volodymyr Zelensky, dengan alasan bahwa itu hanya memperpanjang pertempuran dan meningkatkan risiko konflik langsung antara Rusia dan NATO.

(Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com dengan judul : Bukan Radar Rusia Rudal AS Malah Menghantam Rumah di Ukraina)

Editor : Abriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network