Bahkan, video viral itu sudah ditonton lebih dari 3 juta kali dalam waktu singkat. Namun, belum diketahui pasti platform media sosial yang pertama kali video memunculkan video tersebut.
Selain itu, belum ada bukti otentik yang mengonfirmasi jika wanita dalam video itu benar bernama Bidan Rita atau bukan.
Video ini sontak mengundang keriuhan netizen. Warganet bahkan membandingkannya dengan Bu Guru Salsa yang videonya terlebih dulu viral.
"Hampir mirip Bu Guru Salsa," tulis @Joa***.
"Kenapa sih cewek-cewek begini," timpal @Hari***.
"Duta bidan soon," kata @san***.
Editor : Abriandi
Artikel Terkait