get app
inews
Aa Text
Read Next : Jangan Lewatkan! Hari Tanpa Bayangan di Kota Samarinda Siang Ini, Catat Waktunya

Gempa Banten M5,5 Tidak Berpotensi Tsunami

Jum'at, 04 Februari 2022 | 18:23 WIB
header img
Gempa bumi berkekuatan M5,5 guncang Banten terasa hingga Jakarta. (Foto: ilustrasi)

JAKARTA, iNewsKutai - Gempa terkini magnitudo 5,5 yang mengguncang Banten, Jumat (4/2/2022) petang dipastikan tidak berpotensi tsunami. Hasil analisis Badan Meteorologi, Klimotologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan titik gempa yang terasa hingga Jakarta itu berada pada 71 kilomoter barat daya. 

Pusat gempa berada pada titik koordinat 7,48 Lintang Selatan (LS) dan 105,92 Bujur Timur (BT).  “#Gempa Magnitudo: 5.5, Kedalaman: 10 km, 04 Feb 2022 17:10:45 WIB, Koordinat: 7.48 LS-105.92 BT (71 km BaratDaya BAYAH-BANTEN), Tidak berpotensi tsunami #BMKG,” tulis BMKG, Jumat (4/2/2022). 

BMKG juga memberi peringatan hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi. Sejauh ini belum ada laporkan mengenai dampak kerusakan dari gempa tersebut. "Gempa yidak berpotensi tsunami," tulis BMKG.

Editor : Abriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut