Seruan Boikot Menguat, Ini Daftar Produk Israel yang Beredar di Indonesia

Punta Dewa/Abriandi
Produk-produk Israel yang beredar di Indonesia mulai dari mainan hingga makanan bayi. (Foto : ilustrasi/istimewa)

3. Taf Toys 

Taf Toys adalah merek mainan dan aksesori bayi yang didirikan di Israel. Produknya cukup bervariasi seperti gendongan bayi, stroller, car seat bayi, dan mainan.

4. Rummikub 

Rummikub adalah permainan papan yang bisa dimainkan 2-4 orang. Rummikub  diciptakan seorang warga Israel pada tahun 1940-an dan sangat populer di seluruh dunia, termasuk di Indonesia. 

5. Sabra 

Berbeda dengan empat produk sebelumnya, Sabra adalah merek makanan kemasan yang memproduksi berbagai produk, termasuk hummus.

Perusahaan ini adalah bentuk patungan antara PepsiCo dan Strauss Group.  Diproduksi di Amerika Serikat, merek ini tetap menjadi sasaran boikot oleh orang-orang Pro Palestina. 

Demikianlah daftar produk Israel yang beredar di Indonesia. 

Editor : Abriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network