get app
inews
Aa Text
Read Next : Kilang Pertamina Balikpapan Terbakar Hebat, Area Pengolahan Minyak Mentah Hangus

8 Kota Terbersih di Indonesia, Ada dari Kalimantan Timur

Minggu, 17 November 2024 | 11:46 WIB
header img
Kota terbersih di Indonesia menjadi contoh kota-kota lain dalam pengelolaan lingkungan. (Foto: ilustrasi/Ist)

5. Semarang
  
Kota Semarnag menonjolkan pengelolaan lingkungan inovatif, termasuk sistem drainase modern untuk mengatasi banjir serta penataan kawasan perkotaan yang rapi.

6. Balikpapan  

Kota terbesar di Kalimantan Timur ini rutin mendapatkan penghargaan Adipura berkat komitmen terhadap pengelolaan sampah. Tidak hanya itu, wilayah berjuluk Kota Minyak ingi juga konsisten dengan dan konservasi lingkungan, termasuk kawasan hijau yang luas dan bersih.  

7. Makassar

Kota Makassar menunjukkan perkembangan pesat dalam kebersihan kota melalui pengelolaan taman, drainase, dan sampah. Program inovatif seperti aplikasi pengaduan kebersihan turut mendukung menjaga kebersihan lingkungan.  

8. Malang 

Memiliki banyak ruang hijau, Pemkot Malang terus mendorong warganya untuk mendukung kebersihan melalui edukasi lingkungan. Pasar tradisional yang bersih menjadi salah satu ikonnya. 

Demikian delapan kota terbersih di Indonesia yang layak menjadi contoh kota-kota lainnya untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman untuk warganya.

artikel ini telah tayang di inews.id

Editor : Abriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut