Jembatan Mahakam I Ditutup Mulai Besok, Catat Jadwalnya Penutupannya

Emy Adawiyah
Jembatan Mahakam I akan kembali ditutup mulai besok untuk pemeriksaan. (foto: ist/pemprov kaltim)

Pihaknya mengimbau masyarakat untuk mengatur waktu perjalanan dan mematuhi jalur alternatif yang disediakan selama proses pemeriksaan berlangsung. Ia juga menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan yang ditimbulkan akibat penutupan sementara ini.

Sebelumnya, Jembatan Mahakam I ditutup untuk pemeriksaan pekan lalu. Namun, penutupan dibatalkan lantaran memicu kemacetan lalu lintas parah memasuki Kota Samarinda.



Editor : Abriandi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network