3. Melalui 9Convert
9Convert menjadi pilihan download video YouTube selanjutnya. 9Convert merupakan laman di browser yang menyediakan jasa download video melalui tautan link. Berikut caranya :
- Pertama, buka aplikasi YouTube
- Pilih video yang akan diunduh
- Setelah itu klik "Share" di bagian bawah video
- Pilih "Copy Link"
- Bukalah laman 9Convert di browser
- Lalu, paste link yang telah di copy
- Pilihlah format 1080p untuk kualitas Full HD
- Kemudian, pilih tempat file video akan disimpan
- Tunggulah hingga proses selesai
4. Menggunakan Keepvid
Selanjutnya menggunakan Keepvid yang notabene merupakan laman yang menyediakan jasa download video. Cara yang perlu dilakukan adalah sebagai berikut :
- Pertama, buka YouTube dan pilih video yang akan di download
- Klik "Share" di bagian bawah video
- Pilih "Copy Link"
- Masuklah ke laman keepvid.site pada browser
- Kemudian, paste link
- Pilih resolusi
- Pilih "Download" dan tunggu hingga proses selesai
Editor : Abriandi