Inflasi di Kaltim April 2025 Tercatat 0,90 Persen, Dipicu Tarif Listrik
Senin, 05 Mei 2025 | 11:57 WIB

Sejumlah komoditas pangan yang mengalami kenaikan harga paling tinggi di antaranya, daging ayam ras, kangkung, bayam, tomat, dan ikan tongkol.
Namun demikian, laju inflasi turut ditekan oleh penurunan sejumlah komoditas seperti angkutan udara, cabai rawit, udang basah, bensin, tarif pulsa ponsel.
"Upaya pengendalian inflasi dilakukan dengan memastikan ketersediaan pasokan terus menerus dan meningkatkan produksi pertanian,"tambahnya.
Editor : Abriandi