Timnas Indonesia U-17 sebelumnya pernah tampil di Piala Dunia U-17 2023. Namun, tiket tim Garuda Asia kala itu diperoles melalui slot tim tuan rumah.
"Saya berterima kasih kepada pemain yang bekerja keras dengan sangat luar biasa. Sekali lagi kemenangan ini meloloskan kita Piala Dunia," kata Nova Arianto.
Timnas Indonesia U-17 masih memainkan satu laga lagi dalam fase grup, yakini melawan Afganistan. Laga itu akan tersaji di Stadion Prince Abdullah Al Faisal, Jumat (11/4/2025).
Editor : Abriandi
Artikel Terkait