get app
inews
Aa Read Next : Status Pandemi Covid-19 Resmi Berakhir, Ini Harapan Jokowi

Covid-19 Varian EG.5 Merebak di Indonesia, Waspada Gejala Berikut Ini

Kamis, 07 Desember 2023 | 11:33 WIB
header img
Waspada gejala virus Covid-19 varian EG.5 yang sudah merebak di Indonesia. (Foto: ilustrasi/okezone)

Seperti Covid-19 varian lainnya, EG.5 menimbulkan beberapa gejala yang cenderung pada saluran pernapasan bagian atas. Gejala yang harus diwaspadai adalah pilek, sakit tenggorokan, dan flu.

Varian ini berbahaya bagi kelompok usia 65 tahun ke atas atau mereka yang memiliki sistem kekebalan tubuh lemah. Infeksi EG.5 bisa menyebabkan sakit parah.

“Untuk para lansia sebagai kelompok rentan Covid-19 diharapkan untuk memperhatikan gejala di pernapasan. Jika mengalaminya maka segera lakukan tes Covid,” tambah Prof Zubairi. 

Editor : Abriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut