Sedangkan pada 2018, tim Merah Putih ditumbangkan Uni Emirat Arab lewat adu penalti. Pada babak 16 Besar Asian Games 2022 ini, Indonesia kembali dihadapkan dengan lawan berat, Uzbekistan.
Mereka lolos sebagai juara Grup C setelah mengalahkan Hong Kong dua kali. Menarik melihat bagaimana timnas Indonesia mengatasi Uzbekistan untuk mencatatkan sejarah di Asian Games.
Pertandingan Indoenesia vs Uzbekistan ini bisa disaksikan RCTI dan secara live streaming di www.visionplus.id.
Artikel ini telah tayang di www.inews.id pada 28 September 2023
Editor : Abriandi
Artikel Terkait