get app
inews
Aa Read Next : Anak-Anak Rentan Terkena Kanker Leukimia, Orang Tua Wajib Waspada

Waspada! 5 Kebiasaan Buruk Ini Bisa Tingkatkan Risiko Terkena Kanker

Kamis, 07 Maret 2024 | 12:52 WIB
header img
Lima kebiasaan buruk yang berpotensi meningkatkan risiko terkena kanker. (foto: ilustrasi/ist)

3. Mengonsumsi Daging Olahan dan Merah

Daging olahan seperti bacon dan sosis sering kali mengandung pengawet, aditif, dan natrium yang tinggi. Begitu juga dengan daging merah seperti daging sapi, babi, dan domba yang mengandung zat besi heme dan lemak jenuh, yang telah terbukti meningkatkan risiko kanker kolorektal

4. Konsumsi Makanan Olahan dan Cepat Saji

Makanan olahan seperti makanan ringan, makanan kemasan, dan makanan cepat saji sering mengandung lemak tak sehat, karbohidrat olahan, natrium, dan aditif buatan. Konsumsi makanan tersebut secara rutin telah terkait dengan obesitas, resistensi insulin, dan peradangan kronis, yang semuanya merupakan faktor risiko kanker.

Beberapa makanan olahan juga dapat mengandung akrilamida, yaitu karsinogen potensial yang terbentuk saat memasak dengan suhu tinggi seperti menggoreng atau memanggang.

Editor : Abriandi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut